Categories: Hukum

3 Tujuan Hukum Pidana Secara Umum

Hukum pidana ialah merupakan salah satu dari hukum publik. Hukum pidana biasa nya dipakai untuk menghukum yang melanggar atau memperbuat kejahatan seperti mencuri, merampok, pemerkosaan, korupsi, pembunuhan, penipuan, dan penganiayaan. Hukum pidana ialah hukum yang mengatur suatu pelanggaran terhadap undang-undang  yang telah ditetapkan,suatu pelanggaran dan suatu kejahatan terhadap suatu kepentingan umum dan suatu kepentingan individu, dan barang siapa yang memperbuat yang dilarang dalam suatu hukum pidana akan  diancam dengan sanksi pidana yang telah ditentukan apa yang diperbuat oleh sih pelanggar tersebut. Hukum pidana juga  merupakan hukum yang menjaga suatu stabilitas dan suatu lembaga moral yang memiliki peran merehabilitasi para pelaku pidana.

Hukum Pidana adalah bagian daripada keseluruhan hukum yang berlaku di suatu negara sebagaimana tujuan hukum ketenagakerjaan , yang mengadakan dasar-dasar dan aturan-aturan untuk :

  • Menentukan perbuatan-perbuatan mana yang tidak boleh dilakukan dan yang dilarang, dengan disertai ancaman atau sanksi yang berupa pidana tertentu bagi barang siapa yang melanggar larangan tersebut.
  • Menentukan kapan dan dalam hal-hal apa kepada mereka yang telah melanggar larangan-larangan itu dapat dikenakan atau dijatuhi pidana sebagaimana yang telah diancamkan.
  • Menentukan dengan cara bagaimana pengenaan pidana itu dapat dilaksanakan apabila ada orang yang disangka telah melanggar larangan tersebut.

Sedangkan menurut Sudarsono, pada prinsipnya Hukum Pidana adalah yang mengatur tentang kejahatan dan pelanggaran terhadap kepentingan umum dan perbuatan tersebut diancam dengan pidana yang merupakan suatu penderitaan sebagaimana dalam tujuan hukum bisnisDengan demikian hukum pidana bukanlah mengadakan norma hukum sendiri, melainkan sudah terletak pada norma lain dan sanksi pidana. Diadakan untuk menguatkan ditaatinya norma-norma lain tersebut, misalnya norma agama dan kesusilaan sebagaimana perbedaan hukum formil dan materiil . Tentunya hukum pidana dibuat dengan tujuan tertentu, sebsgaimana 3 Tujuan Hukum Pidana secara umum.

1. Melindungi Kepentingan Individu  atau Perseorangan (Hak Asasi Manusia)

Menurut aliran klasik hukum pidana bertujuan untuk melindungi individu dari kekuasaan negara atau kekuasaan penguasa. Sedangkan menurut aliran modern hukum pidana bertujuan untuk melindungi masyarakat dari kejahatan, sehingga hukum pidana harus memperhatikan kejahatan yang dilakukan dan keadaan penjahat. Menurut aliran modern hukum pidana dipengaruhi oleh perkembangan kriminologi. Dalam hal ini hukum pidana bertujuan  untuk melindungi kepentingan suatu masyarakat dan negara dengan suatu perimbangan yang serasi dari suatu tindakan yang tercela/kejahatan di satu pihak dari tindak-tindakan perbuatan yang melanggar yang merugikan dilain pihak.

Jika berbicara mengenai Hak Azasi Manusia atau (HAM) tentunya terdapat hak hak yang melekat pada setiap individu. Hak hak tersebut tentu menjadi hak dasar yang melekat kepada satiap diri manusia yang tak boleh dilanggar. Keberadaan hukum pidana diharapkan dapat memberikan perlindungan kepada setiap individu dalam upaya mempertahankan hak asasi nya. Apalagi saat ini kerap kali kita dengar bagaimana individu dengan mudahnya melakukan pelanggaran terhadap HAM sebagaimana dalam contoh hukuman disiplin ringan. [AdSense-B ]

Dari sinilah maka kita akan bisa melihat bagaimana seandaianya jika tidak ada hukum pidana. Maka setiap orang akan dengan mudah melakukan tindakan pelanggaran hukum. Dengan demikian maka tentu hukum pidana memiliki peranan penting sebagai upaya untuk menjaga kemanan dan ketertiban serta juga memberikan situasi yang koindusif dalam sebuah wilayah. Terlebih lagi saat ini kemanan dan ketertiban menjadi jaminan bagaimana satiap individu akan bisa salaing menjaga dan menghormatik Hak Asasi Manusia yang masing masing melekat kepada mereka.

2. Membuat Pelaku Tindak Kejahatan Takut dan Jera

Hukum pidana diharapkan dapat memberikan efek jera dan takut terhadap pelaku yang pernah melakukan pelanggaran hukum. Tidak hanya itu juga, hukum pidana juga diharapkan memebrikan rasa takut bagi mereka ayng ingin melakukan pelanggaran terhadap hukum. Sehingga tentunya dapat memberikan batasan kepada setiap orang agar dapat membatasi diri dengan tidak melakukan pelanggaran terhadap hukum . Efek takut dan jera ini dihrapkan dapat menekan angka kriminalitas yang akhir akhir ini terus meningkat sebagaimana dalam contoh hukum kebiasaan .

Inilah mengapa salah satu tujuan penting dari adanya hukum pidana adalah memberikan dampak secara psikologis. Perasaan takur akan bisa menjadi rem bagi seseorang untuk dapat berbuat semau dan sesuka hatinya. Sebab perasaan takut ini akan memberikan kesadaran kepada mereka bahwa melanggar hukum akan memberikan konsekunsi berupa hukuman yang nantinya akan dijatuhkan kepada mereka.

Bukan hanya hal ini, hukuman yang akan diterima juga akan menyebabkan kerugian baik individu. Selain tidak akan mendapatkan surat keterangan kelakukan baik dari kepolisisn yang amat diperlukan untuk mencari pekerjaan. Tentunya hal ini juga akan berpengaruh terhadap kehidupan sosial dan lingkungan dimasyarakat. Kebanyakan mereka yang notabene mantan narapidana tidk akan bisa diterima dengan baik di dalam masyarakat sebagai bagian dari contoh hukum positif .

3. Mendidik Seseorang  

Memberikan pendidikan bagi setiap orang agar yang pernah  melakukan perbuatan yang melanggar agar tidak melakukan lagi, dan agar diterima kembali dilingkungan masyarakat. Hal ini akan
Mencegah terjadinya gejala-gejala sosial yang tidak sehat atau yang melakukan perbuatan yang dilanggar, dan  hukuman untuk orang yang sudah terlanjur berbuat tidak baik. Tentunya jika tidak ada hukum pidanan maka setiap orang akan merasa bebas dalam melakukan pelanggaran hukum. Sehingga perbuatan yang sama akan dilakukan secara berulang ulang. Sehingga setiap orang tidak akan merasa mendapatkan pembelajaran dari hukum yang diterima. [AdSense-C]

Untuk meminimalisir hal yang demikian maka tentu hukum pidana ada dan dibuat. Sehingga diharapkan akn dapat memberikan pembelajaran dan pendidikan terutama bagi para pelaku yang telah melakukan tindak kejahatan sebelumnya. Hukum pidana akan memberikan hukuman sesuai dengan kejahatan yang dilakukan tanpa memandang staus sosial, ekonomi atau pendidikan. Sehingga tentunya setiap orang akan memiliki kedudukan yang sama rata didepan hukum sebagimana macam macam hukum publik . Dengan demikian maka hukum pidana akan dapat memberikan pendidikan yang baik bagi semua masyarakat sehingga dapat mewujudkan kehidupan yang aman dan terteran dalam lingkup berbangsa dan bernegara.

Selain tujuan diatas dapat disimpulkan secara umum bahwa hukum pidana memiliki tujuan antara lain :

  • Melindungi Negara;
  •  Melindungi Penguasa Negara;
  • Melindungi Masyarakat Umum;
  • Melindungi Individu;
  • Melindungi Harta Benda Individu;
  • Melindungi Binatang ternak termasuk tanaman.

Dalam banyak literatur hukum pidana, disebutkan bahwa tujuan hukum pidana adalah antara lain untuk :

  • Menakut-nakuti setiap orang agar jangan sampai melakukan perbuatan yang tidak baik (aliran klasik);
  • Mendidik orang yang telah pernah melakukan perbuatan tidak baik menjadi baik dan dapat diterima kembali dalam kehidupan lingkungan masyarakatnya.

itulah tadi 3 tujuan hukum pidana secara umum. Semoga dapat menjadi tambahan pengethuan dan referensi bagi dan serta semoga artikel ini dapat bermanfaat .

Recent Posts

Inilah 3 Sumber Norma Kesopanan

Norma kesopanan adalah kumpulan dari beragai aturan yang diterapkan di dalam kehidupan masyarakat yang di dalamnya menyangkut cara bertingkat laku…

5 years ago

Contoh Politik Mempengaruhi Hukum dan Pengertiannya

Hukum merupakan seperangkat aturan yang di dalamnya berisi tentang perintah, anjuran, dan juga larangan (termasuk di dalamnya memuat sanksi). Hukum…

5 years ago

Inilah 4 Negara dengan Hukuman Mati Bagi Para Koruptor

Koruptor merupakan seseorang yang melakukan tindakan kejahatan yang besar atau extraordinary crime. Koruptor pada dasarnya merupakan seorang pencuri yang mengambil…

5 years ago

4 Tujuan Norma Agama dalam Kehidupan

Apa saja norma agama? Sebelum itu Anda harus paham terlebih dahulu apa itu norma agama. Norma agama merupakan salah satu…

5 years ago

Inilah 3 Contoh Kasus Pelanggaran HAM Sila Ke 4 di Indonesia

Pelanggaran HAM merupakan salah satu bagian dari contoh pelanggaran nilai nilai pancasila. Kita tahu bahwa pancasila merupakan ideologi bangsa dan…

5 years ago

Inilah 3 Peristiwa Penyimpangan Terhadap Nilai Nilai Pancasila Paling Penting

Apa Anda tahu apa saja peristiwa penyimpangan terhadap nilai nilai pancaila? Ketika membahas tentang penyimpangan yang berkaitan dengan pancaila sudah…

5 years ago